uefau17.com

7 Cara Download Aplikasi di Laptop, Begini Menjalankannya - Hot

, Jakarta Kebutuhan untuk menjalankan aplikasi berbasis andorid di perangkat yang lebih besar seperti laptop semakin tinggi. Hal ini yang membuat cara download aplikasi di laptop semakin banyak dicari.

Cara download aplikasi di laptop bisa dilakukan dengan kurang lebih tujuh cara. Melalui APK Downloader, Apkpure, Windows Store, Chrome Extension, Android APK Free, dan APK Mirror.

Bukan cuma cara download aplikasi di laptop yang penting, tetapi tahapan setelah mengunduh perlu diperhatikan juga. Tahapan ini disebut cara menjalankan aplikasinya.

Berikut ulas cara download aplikasi di laptop dan cara menjalankannya dari berbagai sumber, Kamis (4/3/2021).

* Follow Official WhatsApp Channel untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

Cara Download Aplikasi di Laptop dengan APK Downloader

1. Cara download aplikasi di laptop tahap pertama, buka laman browser yang biasa digunakan. Masukkan alamat play.google.com/store/.

2. Pada bagian kolom pencarian, pengguna bisa langsung mencari dengan kata kunci aplikasi yang diinginkan.

3. Kemudian klik aplikasi android yang dibutuhkan agar bisa masuk ke link aplikasinya untuk mengunduh.

4. Cara download aplikasi di laptop selanjutnya, salin link laman aplikasi pada bagian atas dengan awalan https://.

5. Dilanjutkan dengan membuka alamat https://apps.evozi.com/apk-downloader/ di laman browser. Pahami bahwa iklan akan bermunculan dan tidak perlu dihiraukan.

6. Cara download aplikasi di laptop di tahap apk-downloader, tempelkan link aplikasi yang sudah disalin sebelumnya di kolom tersedia.

7. Terakhir klik generate download link, nantinya akan ada notifikasi, klik saja Click here to download.

8. Selesai dan aplikasi yang dicari di PlayStore sudah terunduh.

3 dari 7 halaman

Cara Download Aplikasi di Laptop dengan Apkpure

1. Cara download aplikasi di laptop tahap pertama buka browser yang biasa digunakan.

2. Kunjungi laman https://apkpure.com/id/ dengan menempelkannya di alamat browser yang sudah dibuka.

3. Tuliskan aplikasi yang ingin di-download di kolom pencarian

4. Pilih hasil pencarian yang sudah dilakukan dan klik lanjut membaca.

5. Apabila sudah muncul tampilan jelas tentang aplikasi, langsung klik download atau unduh apk.

6. Cara download aplikasi di laptop tahap terakhir adalah menunggu proses download selesai.

4 dari 7 halaman

Cara Download Aplikasi di Laptop dengan Windows Store dan Mac

Window Store

1. Cara download aplikasi di laptop dengan Window Store cukup mudah.

2. Mulai buka Windows Store melalui menu start pada windows laptop.

3. Login terlebih dahulu menggunakan akun atau membuat akun bila baru baru pertama kali masuk ke Window Store.

4. Bila sudah berhasil masuk, cara download aplikasi di laptop bisa dengan menulis aplikasi yang ingin dicari di kolom pencarian.

5. Nah, kalau aplikasi yang diinginkan sudah berhasil ditemukan, cara download aplikasi di laptop tahap ini adalah klik download.

6. Pastikan memilih aplikasi yang gratis agar tidak perlu membelinya.

7. Selesai dan tunggu unduhan selesai.

Mac

1. Cara download aplikasi di laptop Mac pertama, kunjungi App Store.

2. Langsung saja cari aplikasi yang diinginkan pada App Store.

3. Lebih direkomendasikan memilih aplikasi tidak berbayar karena cara download aplikasi di laptop Mac bisa lebih cepat.

4. Akan tetapi bila harus memilih dan membutuhkan aplikasi berbayar, cara download aplikasi di laptop Mac harus melakukan proses pembayaran terlebih dahulu.

5. Cara download aplikasi di laptop Mac terakhir, klik Get untuk melakukan proses pengunduhan.

6. Apabila sudah selesai, klik tombol Install app.

5 dari 7 halaman

Cara Download Aplikasi di Laptop dengan Chrome Extension dan Android APK Free

Chrome Extension

1. Cara download aplikasi di laptop tahap pertama buka browser yang biasa digunakan.

2. Kunjungi laman dengan kata kunci APK Downloader untuk Google Play Store™.

3. Lanjutkan dengan klik tombol Tambahkan ke Chrome atau Add to Chrome.

4. Klik Add Extension, bila sudah terinstal, maka ada ikon APK Extension.

5. Cara download aplikasi di laptop dengan Chrome Extension, buka aplikasi pada ikon tersebut.

6. Tulis nama aplikasi yang sedang dicari untuk dipasang pada laptop di kolom pencarian.

7. Apabila sudah ditemukan, klik download di samping kanan kolom pencarian.

8. Cara download aplikasi di laptop terakhir, klik download dan tunggu sampai proses selesai.

Android APK Free

1. Cara download aplikasi di laptop tahap pertama buka browser yang biasa digunakan.

2. Kunjungi laman https://androidapksfree.com/ dengan menempelkannya di alamat browser yang sudah dibuka.

3. Tuliskan aplikasi yang ingin di-download di kolom pencarian

4. Pilih hasil pencarian yang sudah dilakukan dan klik lanjut membaca.

5. Apabila sudah muncul tampilan jelas tentang aplikasi, langsung klik download atau unduh apk.

6. Cara download aplikasi di laptop tahap terakhir adalah menunggu proses download selesai.

6 dari 7 halaman

Cara Download Aplikasi di Laptop dengan Apk Mirror

1. Cara download aplikasi di laptop tahap pertama buka browser yang biasa digunakan.

2. Kunjungi laman https://www.apkmirror.com/ dengan menempelkannya di alamat browser yang sudah dibuka.

3. Tuliskan aplikasi yang ingin di-download di kolom pencarian

4. Pilih hasil pencarian yang sudah dilakukan dan klik lanjut membaca.

5. Apabila sudah muncul tampilan jelas tentang aplikasi, langsung klik download atau unduh apk.

6. Cara download aplikasi di laptop tahap terakhir adalah menunggu proses download selesai.

7 dari 7 halaman

Cara Menjalankan Aplikasi di Laptop

1. Buka ARC Welder pada link chrome://apps/ atau pilih 'Apps' di pojok kiri Chrome Anda.

2. Pada halaman aplikasi Chrome tersebut, Anda bisa menemukan ikon ARC Welder.

3. Lalu klik ikon ARC Welder tersebut.

4. Setelah ARC Welder terbuka, klik tombol 'Choose' untuk memilih direktori.

5. Selanjutnya, klik 'Add your APK' untuk memilih aplikasi yang telah Anda download.

6. Setelah semuanya selesai, klik 'Launch App'.

7. Pada ekstensi ARC Welder, Anda hanya diperbolehkan menjalankan satu aplikasi dalam satu waktu, tidak seperti Android.

8. Jika Anda mencoba menambahkan aplikasi lain, maka aplikasi pertama akan ditutup.

 

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat