, Gorontalo - Kuliner tradisional memang selalu punya tempat istimewa di hati penikmatnya, termasuk bagi wisatawan yang berkunjung ke suatu destinasi wisata, seperti Gorontalo.
Salah satu hidangan yang tak boleh dilewatkan adalah Ayam Iloni yang dimakan dengan nasi kuning, sajian khas yang kerap ditemui di berbagai rumah makan di Kota Gorontalo.
Kombinasi ayam yang dipanggang dengan bumbu santan dan rempah pilihan, dipadukan dengan nasi kuning yang gurih. Menjadikan menu ini favorit masyarakat lokal maupun pendatang di tanah serambi madinah.
Advertisement
Baca Juga
Ayam Iloni, yang dalam proses pembuatannya dimasak dengan santan, memberikan rasa gurih yang kaya dengan tekstur lembut pada daging ayamnya.
Nasi kuning yang menjadi pendampingnya, dimasak dengan campuran kunyit dan rempah khas yang menghasilkan rasa yang hangat dan menggugah selera. Hidangan ini semakin nikmat disajikan dengan pelengkap seperti telur rebus, sambal, dan serundeng kelapa.
Tak heran jika makanan ini sangat diminati, termasuk di kalangan anak-anak yang menyukai perpaduan rasa manis dan gurih dari ayam iloni.
Namun, perlu diingat, bagi mereka yang memiliki masalah kesehatan seperti kolesterol, sajian ini sebaiknya dinikmati dengan hati-hati.
Kandungan santan yang tinggi dalam ayam Iloni bisa memicu kadar kolesterol yang tinggi, sehingga disarankan untuk tidak dikonsumsi berlebihan oleh penderita kolesterol.
Meski demikian, Ayam Iloni Nasi Kuning tetap menjadi pilihan yang tepat bagi wisatawan yang ingin merasakan kelezatan kuliner autentik Gorontalo.
Cita rasa khas rempah Nusantara yang berpadu dalam satu piring membuat siapa pun yang mencobanya akan ketagihan.
"Pokoknya the best ayam iloni plus nasi kuning Gorontalo, saya baru pertama kali datang ke Gorontalo langsung mencoba memesan ini ternyata enak banget," kata Berliana warga Jakarta yang saat berkunjung ke Gorontalo.
Perempuan yang akrab disapa Berlin ini mengajak kalian untuk berkunjung ke Gorontalo, sempatkan diri untuk mampir ke salah satu rumah makan tradisional yang menyajikan hidangan ini.
"Nikmati kehangatan dan kekayaan rasa dalam seporsi Ayam Iloni Nasi Kuning yang siap memanjakan lidah dan menjadi pengalaman kuliner yang tak terlupakan," ujarnya.
Simak juga video pilihan berikut:
* Follow Official WhatsApp Channel untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.
Bumbu Ayam Iloni
Dilihat dari bentuknya, nasi ayam Iloni sepintas tidak berbeda jauh dengan nasi ayam goreng atau bakar pada umumnya. Perbedaannya, terletak pada bumbu khas yang dipadu santan sebelum dibakar.
Racikan bumbu memang menjadi ciri khas dari Ayam Iloni. Bumbu rempah seperti bawang merah, bawang putih, rica, kemiri, jahe, kunyit, daun serai, daun pandan, dan daun lemon ditumis, dicampurkan dengan santan kelapa asli.
Setelah santan mengental barulah potongan daging ayam dimasukkan dan diaduk agar bumbunya meresap kedalam daging. Kemudian masuk ke proses pemanggangan. Usai warnanya berubah kecoklatan, itu pertanda ayam telah cukup matang, potongan ayam bagian atas kembali dilumuri dengan bumbu santan.
"Ayam iloni itu rasa gurih dari bumbu santannya. Bagi yang suka pedas tinggal cabainya diperbanyak," kata Arni Harun, salah satu pembuat kuliner ini.
Bagi orang luar daerah yang berkunjung ke Gorontalo, mencoba menu ayam iloni adalah sesuatu yang tidak boleh dilewatkan. Makanan tradisional Gorontalo ini banyak ditemukan di hampir seluruh rumah makan Gorontalo.
"Banyak ditemukan makanan ini, jadi tidak perlu khawatir jika datang di Gorontalo hanya untuk mencicipi makanan nasi ayam iloni," ia menandaskan.
Terkini Lainnya
Bencana Hantui Warga Bonebol Usai Hadirnya Perusahaan Tambang Emas
Terlibat Kasus Korupsi Jalan Lingkar Luar, Mantan Kabiro Pemerintahan Gorontalo Ditahan
2 Kali Mangkir, Gubernur Gorontalo Penuhi Panggilan sebagai Saksi Korupsi GORR
Simak juga video pilihan berikut:
Bumbu Ayam Iloni
Gorontalo
Ayam iloni
Citarasa Autentik Gorontalo
Ayam Iloni Nasi Kuning
Menggugah selera makan
Kuliner Gorontalo
Rekomendasi
Desa Kamumu, Surga Tersembunyi di Kabupaten Banggai Sulteng
Viral Video Aksi Bullying Siswa di Gorontalo, Berawal dari Mabuk Miras Bareng
Pesona Bukit Dunu Ceria, Destinasi yang Menawarkan 'Sunset' dan 'Sunrise' Menawan
Usai Penemuan Miras, Polisi Perketat Pengawasan di Pelabuhan Sulteng
Polisi Tangkap Terduga Pelaku Rudapaksa Gadis 19 Tahun di Kota Luwuk
Cerita Antara Tukang Ojek Perahu dan Nelayan di Torosiaje
Pria di Sulteng Ditemukan Tewas Saat Dipasung Keluarga di Sebuah Pondok
Nikmatnya Kue Keyabu, Cita Rasa Tradisional Gorontalo yang Legendaris
Masjid Walima Emas, Destinasi Religi di Serambi Madinah Gorontalo
PON 2024
Rebut Perak di PON 2024, Tim Sepak Bola Putri Jakarta Cetak Sejarah
Ricuh Wasit Aceh Vs Sulteng Dipukul Pemain, Simak Gaji Wasit Sepak Bola Indonesia
Kronologi Pemukulan Wasit saat Laga Aceh vs Sulteng di PON 2024: Keputusan Kontroversial hingga PSSI Turun Tangan
Pj Gubernur Sumut: Media Center PON 2024 Lebih Baik dari Olimpiade Paris
Tonton Final Sepak Bola Putri PON 2024, Erick Thohir Puas Kekuatan Mulai Merata
Sederet Fasilitas Hutama Karya Dukung PON 2024
Maulid Nabi 2024
25 Ucapan Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 16 September 2024
Pesan Menag pada Maulid Nabi 2024: Aplikasikan Ajaran Rasulullah Dalam Setiap Langkah Kehidupan
6 Tradisi Unik Umat Muslim di Indonesia untuk Menyambut Maulid Nabi
90 Tema Maulid Nabi 2024: Panduan untuk Sekolah, Remaja Masjid, dan Masyarakat
Top 3: Lalu Lintas di 4 Ruas Tol Daerah Naik Jelang Libur Panjang Maulid Nabi
Libur Panjang Maulid Nabi, Penumpang Whoosh Melonjak 25%
Pilkada 2024
Timses RK-Suswono Takkan Banyak Diisi Artis Seperti Tim Pramono-Rano
Ridwan Kamil: Tidak Boleh Menang Tipis, Jaga Harkat Martabat KIM Plus
Media Massa Berperan Penting Tangkal Hoaks Selama Pilkada 2024
Pilkada Jakarta, Sufmi Dasco Akan Jadi Ketua Dewan Pembina Timses RK-Suswono
Ridwan Kamil: Target Kami Satu Putaran Menang Pilkada Jakarta
Relawan 'Kopi Hitam' Deklarasikan Dukungan kepada Airin-Ade di Pilgub Banten
BRI Liga 1
Hasil BRI Liga 1 2024/2025: Persib Bungkam 10 Pemain PSIS
Hasil BRI Liga 1 2024/2025: Arema FC Hadiahi PSM Makassar Kekalahan Pertama
Jadwal BRI Liga 1 2024/2025, Minggu 15 September: PSM Makassar vs Arema FC
Hasil BRI Liga 1 2024/2025: Persebaya Bungkam Persita, Barito Putera vs Persik Berakhir Tanpa Pemenang
Jadwal BRI Liga 1 2024/2025, Sabtu 14 September: Barito Putera vs Persik Kediri
Hasil BRI Liga 1 Persis Solo vs Madura United: Pesta Gol, Mahesa Jenar Petik Kemenangan Perdana
TOPIK POPULER
Populer
Gempa Berau dan Memori Kelam Gempa Besar 1921 di Kaltim
Hendi Yakinkan Succes Story Kota Semarang Diadopsi ke Jawa Tengah
Modus Tipu-Tipu Ustaz Gadungan Pengganda Uang di Sukabumi, Kok Masih Ada yang Percaya?
Saatnya Dana Cukai Tembakau jadi Malaikat Penolong Tenaga Kerja Rentan di Garut
UGM Kembangkan Hidrogen untuk Energi Masa Depan
Babak Baru Kasus Perundungan di Undip, Polisi Periksa Mahasiswa PPDS
Warga Binaan Rutan Makassar Dilatih Jadi Penata Rambut Profesional
Polisi Gandeng Tokoh Masyarakat dan Kades Redam Potensi Konflik Pilkada
KM Inkamina Maritim 166 Bawa Ratusan Penumpang Kandas di Perairan Natuna
Mengintip Keseruan Festival Kopi Purbalingga
Donald Trump
Donald Trump Siap Luncurkan Platform Kripto, Tunggu Tanggal Mainnya!
Anak dari Ryan Wesley Routh Pelaku Upaya Pembunuhan Donald Trump: Ayah Saya Sosok Penyayang
Ryan Wesley Routh, Tersangka Percobaan Pembunuhan Donald Trump Terobsesi dengan Perang Ukraina
Donald Trump: Saya Benci Taylor Swift!
Kamala Harris Bersyukur Donald Trump Selamat dari Upaya Pembunuhan di Florida
Terkuak, Ini Pelaku Upaya Pembunuhan Donald Trump di Florida
Berita Terkini
KPK Sulit Bertemu Presiden, Istana: Pak Jokowi Ingin Jaga Marwah Institusi yang Independen
Kenali Manfaat Konsumsi Tomat Ceri Bagi Kesehatan, Bantu Turunkan Berat Badan hingga Kaya Antioksidan
Badai Boris Hantam Sejumlah Negara Eropa, Warga Terpaksa Mengungsi Pasca Banjir
Laga Persija Vs Dewa United di SUGBK, 2.178 Personel Gabungan Dikerahkan
Kebakaran Hutan dan Lahan Terjadi di 4 Titik di Kalsel
Ketika Museum Kebangkitan Nasional Selenggarakan Simulasi Sidang PBB bagi Anak-Anak Muda
Rebut Perak di PON 2024, Tim Sepak Bola Putri Jakarta Cetak Sejarah
BJ Habibie Menemukan Apa Saja? Ini 4 Jejak Kejeniusan Bapak Teknologi Indonesia
Waduh, Entitas Wika Beton Digugat PKPU
Jane's Addiction Bikin Penonton yang Bergoyang Jadi Tegang, Vokalis dan Gitaris Berantem di Panggung saat Konser Reuni
Deflasi 4 Bulan berturut-turut, Ini Dampaknya ke Sektor Keuangan
Timses RK-Suswono Takkan Banyak Diisi Artis Seperti Tim Pramono-Rano
Takut BPA Sebabkan Kanker dan Pubertas Dini? Ini 5 Fakta Ilmiahnya yang Jarang Diketahui
Dasco Sebut Calon Menteri dari Gerindra Jumlahnya Hanya Sedikit