, Jakarta - Manusia bukanlah makhluk yang sempurna dan tidak akan pernah lepas dari khilaf maupun dosa. Sehingga, manusia dianjurkan untuk senantiasa berusaha dan berdoa agar setiap hajatnya dapat dikabulkan.
Dalam Islam hal ini merujuk pada istilah ikhtiar dan tawakal. Ikhtiar artinya berusaha secara maksimal, sedangkan tawakal adalah berpasrah diri kepada Allah SWT atas apa yang telah diusahakan.
Advertisement
Baca Juga
Oleh karena itu, ketika usaha atau ikhtiar sudah dijalankan dengan maksimal selanjutnya kita pasrahkan (tawakal) dengan berdoa kepada-Nya.
Mengutip dari laman NU Online, berikut adalah amalan dan doa bagi yang memiliki hajat termasuk hajat agar lolos tes Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Semoga bermanfaat!
Saksikan Video Pilihan Ini:
* Follow Official WhatsApp Channel untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.
Doa Lolos Tes CPNS
Berikut ini merupakan doa yang bagus dibaca oleh mereka yang memiliki sedang memiliki hajat untuk kemaslahatan agama dan duniawinya. Doa ini juga bagus dibaca oleh orang yang sedang dirundung kesusahan. Doa ini juga dapat dibaca oleh mereka yang akan menghadapi ujian CPNS.
Syekh M Nawawi Banten menganjurkan orang yang sedang berhajat untuk membaca doa ini setelah sebelumnya melaksanakan sholat hajat 12 rakaat, tetapi 2 rakaat dinilai memadai.
سُبْحَانَ الَّذِي لَبِسَ العِزَّ وَقَالَ بِهِ، سُبِحَانَ الَّذِي تَعَطَّفَ بِالمَجْدِ وَتَكَرَّمَ بِهَ، سُبْحَانَ ذِي العِزِّ وَالكَرَمِ، سُبْحَانَ ذِي الطَوْلِ أَسْأَلُكَ بِمَعَاقِدِ العِزِّ مِنْ عَرْشِكَ وَمُنْتَهَى الرَّحْمَةِ مِنْ كِتَابِكَ وَبِاسْمِكَ الأَعْظَمِ وَجَدِّكَ الأَعْلَى وَكَلِمَاتِكَ التَّامَّاتِ العَامَّاتِ الَّتِي لَا يُجَاوِزُهُنَّ بِرٌّ وَلَا فَاجِرٌ أَنْ تُصَلِّيَ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ
Subhānalladzī labisal ‘izza wa qāla bihī. Subhānalladzī ta‘aththafa bil majdi wa takarrama bihī. Subhāna dzīl ‘izzi wal karami. Subhāna dzīt thauli. As’aluka bi ma‘āqidil ‘izzi min ‘arsyika, wa muntahar rahmati min kitābika, wa bismikal a‘zhami, wa jaddikal a‘lā, wa kalimātikat tāmmātil ‘āmmātil latī lā yujāwuzuhunna birrun wa lā fājirun an tushalliya ‘alā sayyidinā Muhammadin wa ‘alā āli sayyidinā Muhammadin.
Artinya: “Mahasuci Zat yang mengenakan keagungan dan berkata dengannya. Mahasuci Zat yang menaruh iba dan menjadi mulia karenanya. Mahasuci Zat pemilik keagungan dan kemuliaan. Mahasuci Zat pemilik karunia. Aku memohon kepada-Mu agar bershalawat untuk Sayyidina Muhammad dan keluarganya dengan garis-garis luar mulia Arasy-Mu, puncak rahmat kitab-Mu, dan dengan nama-Mu yang sangat agung, kemuliaan-Mu yang tinggi, kalimat-kalimat-Mu yang sempurna dan umum yang tidak dapat dilampaui oleh hamba yang taat dan durjana,” (Lihat Syekh M Nawawi Banten, Nihayatuz Zain, [Beirut, Darul Kutub Al-Ilmiyyah: 2002 M/1422 H], cetakan pertama, halaman 103-104).
Advertisement
Amalan dan Doa Lainnya
Sementara berikut ini adalah doa Rasulullah SAW saat menghadapi kesusahan secara umum. Syekh M Nawawi Banten menganjurkan orang yang memiliki hajat untuk membaca doa riwayat Bukhari dan Muslim ini. Seseorang seyogianya melakukan sholat dua rakaat dengan niat sholat hajat, sholat dua rakaat tahyyatul masjid, atau sholat sunnah dua rakaat apa pun itu sebelum doa riwayat Imam Bukhari, Imam Muslim, dan Imam At-Tirmidzi.
لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ الحَلِيمُ الكَرِيْمُ، لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ العَلِيُّ العَظِيْمُ سُبْحَانَ اللهِ رَبِّ العَرْشِ العَظِيْمِ والحَمْدُ للهِ رَبِّ العَالَمِيْنَ
Lā ilāha illallāhul halīmul karīmu, ‘azhīmul halīmu, lā ilāha illallāhul ‘aliyyul ‘azhīmu. subhāna rabbil ‘arsyil ‘azhīmi, walhamdu lillāhi rabbil ‘ālamīna.
Artinya: “Tiada Tuhan selain Allah yang santun dan pemurah. Tiada Tuhan selain Allah yang maha tinggi dan agung. Mahasuci Allah, Tuhan Arasy yang megah. Segala puji bagi Allah, Tuhan sekalian alam,” (Lihat Syekh M Nawawi Banten, Nihayatuz Zain, [Beirut, Darul Kutub Al-Ilmiyyah: 2002 M/1422 H], cetakan pertama, halaman 104).
Amalan Doa Rasulullah SAW
Setelah itu, orang yang sedang memiliki hajat tertentu melanjutkan bacaan doa Rasulullah SAW riwayat Imam At-Tirmidzi berikut ini.
اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ مُوْجِبَاتِ رَحْمَتِكَ، وَعَزَائِمَ مَغْفِرَتِكَ، وَالغَنِيْمَةَ مِنْ كُلِّ بِرٍّ، وَالسَلَامَةَ مِنْ كُلِّ إِثْمٍ، لَا تَدَعْ لِيْ ذَنْبًا إِلَّا غَفَرْتَهُ، وَلَا هَمًّا إِلَّا فَرَّجْتَهُ، وَلَا حَاجَةً هِيَ لَكَ رِضىً إِلَّا قَضَيْتَهَا يَا أَرْحَمَ الرَّاحِمِيْنَ
Lâ ilâha illallâhul halîmul karîm. Subhânallâhi rabbil ‘arsyil karîmil ‘azhîm. Alhamdulillâhi rabbil ‘âlamîn. As’aluka mûjibâti rahmatik, wa ‘azâ’ima maghfiratik, wal ghanîmata min kulli birrin, was salâmata min kulli itsmin. La tada‘ lî dzanban illâ ghafartah, wa lâ hamman illâ farrajtah, wa lâ hâjatan hiya laka ridhan illâ qadhaitahâ ya arhamar râhimîn.
Artinya: “Tiada Tuhan selain Allah yang maha lembut dan maha mulia. Maha suci Allah, penjaga Arasy yang agung. Segala puji bagi Allah, Tuhan alam semesta. Aku mohon kepada-Mu bimbingan amal sesuai rahmat-Mu, ketetapan ampunan-Mu, kesempatan meraih sebanyak kebaikan, dan perlindungan dari segala dosa. Janganlah Kau biarkan satu dosa tersisa padaku, tetapi ampunilah. Jangan juga Kau tinggalkanku dalam keadaan bimbang, karenanya bebaskanlah. Jangan pula Kau telantarkanku yang sedang berhajat sesuai ridha-Mu karena itu penuhilah hajatku. Hai Tuhan yang maha pengasih,” (Lihat Syekh M Nawawi Banten, Nihayatuz Zain, [Beirut, Darul Kutub Al-Ilmiyyah: 2002 M/1422 H], cetakan pertama, halaman 104).
Setelah sholat dan membaca doa, seseorang yang berhajat itu berdoa dengan sungguh-sungguh lalu menyatakan hajatnya kepada Allah. Semoga Allah meluluskan hajat para hamba-Nya, apa pun itu. Wallahu a‘lam.
Terkini Lainnya
Respons Adem Abdurrahman bin Auf saat Semua Hartanya Dirampas karena Ingin Hijrah dengan Rasulullah
Ustadz Hanan Attaki Mengungkap Kekuatan Diam
Tidak Punya Waktu Sholat karena Bekerja, Bolehkah Dijamak? Begini Kata Buya Yahya
Saksikan Video Pilihan Ini:
Doa Lolos Tes CPNS
سُبْحَانَ الَّذِي لَبِسَ العِزَّ وَقَالَ بِهِ، سُبِحَانَ الَّذِي تَعَطَّفَ بِالمَجْدِ وَتَكَرَّمَ بِهَ، سُبْحَانَ ذِي العِزِّ وَالكَرَمِ، سُبْحَانَ ذِي الطَوْلِ أَسْأَلُكَ بِمَعَاقِدِ العِزِّ مِنْ عَرْشِكَ وَمُنْتَهَى الرَّحْمَةِ مِنْ كِتَابِكَ وَبِاسْمِكَ الأَعْظَمِ وَجَدِّكَ الأَعْلَى وَكَلِمَاتِكَ التَّامَّاتِ العَامَّاتِ الَّتِي لَا يُجَاوِزُهُنَّ بِرٌّ وَلَا فَاجِرٌ أَنْ تُصَلِّيَ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ
Amalan dan Doa Lainnya
لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ الحَلِيمُ الكَرِيْمُ، لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ العَلِيُّ العَظِيْمُ سُبْحَانَ اللهِ رَبِّ العَرْشِ العَظِيْمِ والحَمْدُ للهِ رَبِّ العَالَمِيْنَ
Amalan Doa Rasulullah SAW
اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ مُوْجِبَاتِ رَحْمَتِكَ، وَعَزَائِمَ مَغْفِرَتِكَ، وَالغَنِيْمَةَ مِنْ كُلِّ بِرٍّ، وَالسَلَامَةَ مِنْ كُلِّ إِثْمٍ، لَا تَدَعْ لِيْ ذَنْبًا إِلَّا غَفَرْتَهُ، وَلَا هَمًّا إِلَّا فَرَّجْتَهُ، وَلَا حَاجَةً هِيَ لَكَ رِضىً إِلَّا قَضَيْتَهَا يَا أَرْحَمَ الرَّاحِمِيْنَ
CPNS
Tes CPNS
Islam
Berita Islami
doa
doa lolos cpns
amalan lolos cpns
Ikhtiar
tawakal
CPNS 2024
Hajat
Sholat Hajat
Rekomendasi
Ternyata Ada 'Ibu Durhaka', Siapa Dia dan Seperti Apa? Simak Penjelasan Buya Yahya
Sifat Jahiliyah yang Muncul di Zaman Modern, Narsis dan Suka Berbuat Kekerasan
Bacaan Doa Taubat Pengakuan Dosa dari Al-Qur'an dan Diajarkan Nabi
Kakek Sholeh Cucu Tidak, Apa Bisa Bersama di Surga Level yang Sama Kelak? Simak Kata Gus Baha
Berwudhu Setelah Memakai Skincare, Sah atau Tidak?
Gus Baha Ungkap Amalan Terbaik Mendatangkan Rezeki, Insya Allah Langsung Lancar
Mahram Adalah Orang yang Haram Dinikahi, Panduan Lengkap Pahami Konsep Kekerabatan
7 Huruf Hijaiyah yang Tidak Ada dalam Surah Al-Fatihah, Berikut Alasannya
UAH Ungkap Dukhan yang Muncul sebagai Tanda Kiamat, Persiapan di Akhir Zaman
PON 2024
Ricuh Wasit Aceh Vs Sulteng Dipukul Pemain, Simak Gaji Wasit Sepak Bola Indonesia
Kronologi Pemukulan Wasit saat Laga Aceh vs Sulteng di PON 2024: Keputusan Kontroversial hingga PSSI Turun Tangan
Pj Gubernur Sumut: Media Center PON 2024 Lebih Baik dari Olimpiade Paris
Tonton Final Sepak Bola Putri PON 2024, Erick Thohir Puas Kekuatan Mulai Merata
Sederet Fasilitas Hutama Karya Dukung PON 2024
Turun di SEA Games 2023, 5 Pegolf Bersaing Rebut Emas PON Aceh-Sumut 2024
Maulid Nabi 2024
25 Ucapan Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 16 September 2024
Pesan Menag pada Maulid Nabi 2024: Aplikasikan Ajaran Rasulullah Dalam Setiap Langkah Kehidupan
6 Tradisi Unik Umat Muslim di Indonesia untuk Menyambut Maulid Nabi
90 Tema Maulid Nabi 2024: Panduan untuk Sekolah, Remaja Masjid, dan Masyarakat
Top 3: Lalu Lintas di 4 Ruas Tol Daerah Naik Jelang Libur Panjang Maulid Nabi
Libur Panjang Maulid Nabi, Penumpang Whoosh Melonjak 25%
Pilkada 2024
Ridwan Kamil: Tidak Boleh Menang Tipis, Jaga Harkat Martabat KIM Plus
Media Massa Berperan Penting Tangkal Hoaks Selama Pilkada 2024
Pilkada Jakarta, Sufmi Dasco Akan Jadi Ketua Dewan Pembina Timses RK-Suswono
Ridwan Kamil: Target Kami Satu Putaran Menang Pilkada Jakarta
Relawan 'Kopi Hitam' Deklarasikan Dukungan kepada Airin-Ade di Pilgub Banten
6 Visi Misi RK-Suswono: Targetkan Jakarta Kota Global Bebas Miskin Ekstrem
BRI Liga 1
Hasil BRI Liga 1 2024/2025: Persib Bungkam 10 Pemain PSIS
Hasil BRI Liga 1 2024/2025: Arema FC Hadiahi PSM Makassar Kekalahan Pertama
Jadwal BRI Liga 1 2024/2025, Minggu 15 September: PSM Makassar vs Arema FC
Hasil BRI Liga 1 2024/2025: Persebaya Bungkam Persita, Barito Putera vs Persik Berakhir Tanpa Pemenang
Jadwal BRI Liga 1 2024/2025, Sabtu 14 September: Barito Putera vs Persik Kediri
Hasil BRI Liga 1 Persis Solo vs Madura United: Pesta Gol, Mahesa Jenar Petik Kemenangan Perdana
TOPIK POPULER
Populer
Bolehkah Berdoa dengan Bahasa Indonesia saat Sujud? Simak Penjelasan Ustadz Adi Hidayat
Benarkah Peringatan Maulid Nabi adalah Bid’ah? Begini Pandangan Ustadz Khalid Basalamah dan Ustadz Adi Hidayat
Mau Didatangi Rezeki Bertubi-tubi? Lakukan Amalan Ini setelah Sholat Subuh Kata Buya Yahya
2 Golongan Manusia Ini Sangat Merugi, Tak Dapat Syafaat Rasulullah di Hari Kiamat
Puasa Ayyamul Bidh Rabiul Awal: Jadwal September 2024, Niat dan Keutamaannya
Top 3 Islami: Benarkah Ruh Rasulullah Hadir dalam Mahalul Qiyam Pembacaan Maulid? Kumpulan Kata-Kata Bijak Gus Baha
Apakah Anda Masuk Definisi Wanita Hebat, Yuk Cek Sesuai Pendapat Buya Yahya
Gus Baha Ungkap Amalan Terbaik Mendatangkan Rezeki, Insya Allah Langsung Lancar
Sosok Penguasa Pertama yang Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, Siapakah Dia?
Bacaan Doa Taubat Pengakuan Dosa dari Al-Qur'an dan Diajarkan Nabi
Donald Trump
Donald Trump Siap Luncurkan Platform Kripto, Tunggu Tanggal Mainnya!
Anak dari Ryan Wesley Routh Pelaku Upaya Pembunuhan Donald Trump: Ayah Saya Sosok Penyayang
Ryan Wesley Routh, Tersangka Percobaan Pembunuhan Donald Trump Terobsesi dengan Perang Ukraina
Donald Trump: Saya Benci Taylor Swift!
Kamala Harris Bersyukur Donald Trump Selamat dari Upaya Pembunuhan di Florida
Terkuak, Ini Pelaku Upaya Pembunuhan Donald Trump di Florida
Berita Terkini
Dasco Sebut Calon Menteri dari Gerindra Jumlahnya Hanya Sedikit
Ternyata Ada 'Ibu Durhaka', Siapa Dia dan Seperti Apa? Simak Penjelasan Buya Yahya
Wanita Ini Temukan Gigi Manusia di Dalam Kue Isi Daging, Diselidiki Polisi
Harga Emas Antam Cetak Rekor Termahal Hari Ini, Tengok Rinciannya
PKS Jateng Siap Sumbang 1.6 juta Suara Untuk Luthfi-Yasin, Yakin?
Topan Bebinca Terjang Shanghai, Terkuat Sejak 1949
Jangan Anggap Remeh, Ini 5 Penyakit yang Akan Terjadi Bila Sering Mengonsumsi Makanan Berminyak
Beredar Video Lama Kaesang Pangarep dan Gibran Rakabuming Ungkap Nasihat Jokowi Soal Kesederhanaan dan Jet Pribadi
Ridwan Kamil: Tidak Boleh Menang Tipis, Jaga Harkat Martabat KIM Plus
Upaya Perbankan Wujudkan Net Zero Emission, Sudah Lari atau Justru Jalan di Tempat?
Tarot Minggu Ini: Jangan Mudah Menyerah, Tetap Optimis di Tengah Kesulitan
Usai Macet Parah, Lalu Lintas Puncak Bogor Sudah Normal 2 Arah
Lagu Megan Thee Stallion dan RM BTS Neva Play Jadi Official Theme Song WWE SmackDown
UMR Bandung 2024: Panduan Lengkap untuk Pekerja dan Pengusaha
Perjuangan Feri Anwar, Penyandang Disabilitas Pemenang Jagoan Tani Banyuwangi