, Jakarta Pemain Timnas Indonesia U-19 Jens Raven mengungkap perasaannya usai mencetak gol tunggal Merah Putih dalam final Piala AFF U-19 2024 melawan Thailand di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, pada Senin (29/7/2024) malam WIB.
Pesepak bola berusia 18 tahun mengaku dirinya merasa emosional, sehingga sempat menangis saat ditarik keluar pada menit 72 dan selepas Garuda Muda dipastikan mengunci kemenangan dalam partai puncak ASEAN U-19 Boys Championship 2024.
Advertisement
Baca Juga
Sekadar informasi, keberadaan Jens Raven memang jadi faktor pembeda bagi Merah Putih di laga kali ini. Dia berhasil menjebloskan bola dari mulut gawang setelah menerima umpan sundulan Kadek Arel yang berawal dari sepak pojok pada menit 16.
Timnas Thailand U-19 tak mampu mengejar ketertinggalan hingga pengujung babak kedua. Alhasil, Garuda Muda dinobartkan sebagai kampiun turnamen, sementara Jens Raven dianugerahi status Man of The Match.
"Saya menangis karena saya mencetak gol pertama, itu adalah perasaan yang luar biasa. Saya belum pernah merasakan hal itu dalam hidup saya. Setelah saya mencetak gol, saya jadi sangat emosional," jelas Raven saat ditanyai awak media dalam konferensi pers selepas pertandingan final Piala AFF U-19 2024, Senin (29/7/2024) malam WIB.
"Ttentu saya juga harus memberi kredit buat rekan-rekan setim saya yang luar biasa. Dengan gol dan semangat juang para pemain, ditambah lagi ini turnamen resmi pertama saya di Indonesia dan kami menjadi juara, hal ini menimbulkan perasaan yang luar biasa. Saya merasa emosional, itu alasan saya menangis." tambahnya.
* Follow Official WhatsApp Channel untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.
2 Pemain Indonesia Dapat Penghargaan Individu
Tak hanya Jens Raven, dua pemain Timnas Indonesia U-19 lainnya juga jadi sorotan selepas final melawan Thailand di Piala AFF U-19 2024. Hal itu menyusul keberhasilan mereka menyabet gelar individu dalam turnamen.
Kiper Ikram Algiffari diganjar penghargaan sebagai penjaga gawang terbaik. Sementara itu, Dony Tri Pamungkas dinobatkan jadi pemain terbaik Piala AFF U-19 2024.
Adapun selepas kemenangan ini, Timnas Indonesia U-19 akan langsung mengalihkan fokus ke Kualifikasi Piala Asia U-20 2025. Skuad racikan Indra Sjafri berupaya membidik tiket putaran final dengan menghadapi tantangan Yaman, Maladewa, dan Timor Leste.
Advertisement
Komentar Indra Sjafri Pasca Kemenangan di Piala AFF U-19 2024
"Tentu trofi dan medali ini untuk para pemain yang berusaha, bekerja keras, di mana tim ini dipersiapkan lebih kurang 7 bulan, mulai dari Januari," ujar pelatih Indra Sjafri dalam konferensi pers selepas laga di Stadion GBT, Senin (29/7/2024) malam WIB.
"(Namun) seperti yang kami sampaikan di awal, targetnya bukan AFF, melainkan di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025. Tentu juara AFF ini menjadi modal baik kita untuk bisa lebih percaya diri lagi agar lolos ke Piala Asia," tandas juru taktik Timnas Indonesia U-19
Terkini Lainnya
Pengakuan Pelatih Thailand usai Dikalahkan Indonesia di Final Piala AFF U-19 2024: Tak Tertekan Atmosfer GBT
4 Talenta Menjanjikan Manchester United di Tur Pramusim AS: Salah Satunya Anak Legenda Klub
Hasil Final Piala AFF U-19 2024: Gol Jens Raven Bawa Timnas Indonesia Bekuk Thailand
2 Pemain Indonesia Dapat Penghargaan Individu
Komentar Indra Sjafri Pasca Kemenangan di Piala AFF U-19 2024
Jens Raven
Timnas Indonesia U-19
Timnas Thailand U-19
Thailand vs Indonesia
Piala AFF U-19 2024
Piala AFF U-19
ASEAN U-19 Boys Championship
Berita Bola
Rekomendasi
Profil Jens Raven, Pencetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia U-19 di Final Piala AFF U-19 2024
Bawa Indonesia Juara Piala AFF U-19, Jens Raven Bikin Heboh Peluk Presenter TV Saat Diwawancara
Jens Raven Bicara Prospek Gabung Timnas Senior usai Juara Piala AFF U-19 2024, Ada Kans Dipanggil STY?
Harga Pasar Masih Nol Rupiah, Ini Profil Jens Raven Sukses Bawa Indonesia Juara AFF U-19 Championship 2024
Jens Raven Usai Timnas Garuda Juara Piala AFF U-19: Semua Lihat Saya Menangis, Itu Adalah Perasaan yang Luar Biasa
Gempa Bandung
Beredar Pesan Berantai Gempa Susulan Lebih Besar Bakal Terjadi di Bandung, BMKG Sebut Hoaks
Kereta Cepat Whoosh Kembali Beroperasi Pasca Gempa Bandung, Jalur Dipastikan Aman
700 Rumah dan Bangunan Rusak Akibat Gempa Kabupaten Bandung
Dampak Gempa Bandung, Sejumlah Perjalanan Kereta Terganggu tapi Belum Ada Kabar Destinasi Wisata Ditutup
5 Fakta Gempa Bandung, Rumah Warga Roboh hingga Kereta Cepat Whoosh Dibatalkan
Pilkada 2024
Dukung RK-Suswono di Pilkada 2024, Sahabat Jakarta Minta Program Anies Dilanjutkan
Berebut Suara Anies Baswedan di Pilkada Jakarta
Pilkada 2024, KPU Kota Tangerang Butuh 18.942 Petugas KPPS
Pilkada Kapuas, Alfian Mawardi Makin Percaya Diri Usai Didukung Sugianto Sabran
Ridwan Kamil soal Timses Belum Diumumkan: Tanya ke Riza Patria
Muncul Gerakan 'Anak Abah Tusuk 3 Paslon', Ini Kata Bawaslu
PON 2024
Kontroversi Fasilitas hingga Makanan Atlet PON Aceh-Sumut 2024, Tanggung Jawab Siapa?
Dukungan Suporter Bantu Karateka Sumut Lampaui Target Medali di PON 2024
Sukses Arung Jeram di PON Aceh-Sumut 2024 Dongkrak Potensi Sport Tourism dan Eco Tourism
Kopi Lokal Jadi Primadona di PON Aceh-Sumut 2024
Profil Aisha Hakim, Putri Irfan Hakim yang Berhasil Raih Medali Emas di PON 2024
Kebanggaan Irfan Hakim, Putri Tercinta Aisha Raih Emas saat Berlaga di PON ke-21 untuk Jakarta
BRI Liga 1
Jadwal BRI Liga 1 2024/2025, 20-23 September: PSM Makassar vs PSIS Semarang
Modal Bagus PSM Makassar Arungi BRI Liga 1 2024/2025
Hasil BRI Liga 1 2024/2025 Persebaya Surabaya vs Persis Solo: Menang 2-1, Bajul Ijo Melesat ke Peringkat 2
Jadwal BRI Liga 1 2024/2025 Pekan Keenam: Persib vs Persija & Laga Seru Lainnya
Hasil BRI Liga 1 2024/2025: Diwarnai 2 Kartu Merah, Persik Kediri Bekuk Persita Tangerang
Jadwal BRI Liga 1 2024/2025, 20-23 September: PSS Sleman vs Arema FC
TOPIK POPULER
Live Streaming
Darurat Kekeringan Kerap Melanda, Apa Solusi Calon Pemimpin Baru Jabar?
Populer
Niatnya Lebih Tulus, Manchester United Berpeluang Besar Boyong Striker Klub Bundesliga
Barcelona Siapkan Kontrak Istimewa untuk Wonderkid Penerus Lionel Messi
Kursi Pembalap MotoGP 2025 Akhirnya Penuh Terisi, Simak Daftar Lengkapnya
Hasil China Open 2024, Kamis 19 September: Siapa Lolos ke Babak 8 Besar?
Jadwal BRI Liga 1 2024/2025, 20-23 September: PSM Makassar vs PSIS Semarang
Manchester United Berani Sikut Real Madrid demi Pemain Muda Titisan Luka Modric
Jadwal Liga Inggris 2024/2025, 21-22 September: Liverpool vs Bournemouth
Hasil China Open 2024: Sikat Pasangan Malaysia, Dejan/Gloria ke Perempat Final
Hasil China Open 2024: Fajar/Rian ke Perempat Final
Ingin Lahirkan Penerus Daud Yordan, UBL Gulirkan Kompetisi Tinju untuk Mahasiswa
Gempa Hari Ini
Gempa Magnitudo 5,3 Guncang Padang Sidempuan Sumut, Tidak Berisiko Tsunami
Gempa Magnitudo 5,6 Guncang Daruba Maluku Utara
Bukan Sesar Garsela, BNPB Sebut Gempa Kabupaten Bandung Dipicu Sesar yang Belum Terpetakan
Penumpang Kereta Cepat Whoosh Gagal Berangkat Imbas Gempa Kabupaten Bandung
Kajian Cepat Badan Geologi soal Gempa Merusak di Kabupaten Bandung
Dampak Gempa Bandung, Sejumlah Perjalanan Kereta Terganggu tapi Belum Ada Kabar Destinasi Wisata Ditutup
Berita Terkini
Kabar Viral Ramalan Bencana yang Mencatut BMKG, Bagaimana Faktanya?
Kelezatan Singkong Gula Merah, Resep Alternatif yang Wajib Dicoba
Ini yang Dibahas Prabowo dan SBY di Kertanegara Kemarin
Polres Lumajang Temukan Ratusan Tanaman Ganja di Lereng Gunung Semeru
Muhammad Firdaus dan Kizbulloh Bangga Sumbang Perak Buat DKI Jakarta di Nomor Seni Muayboran PON XXI/2024
Nafkah Diri Sendiri Perlu Dipikirkan, Begini Cara Tentukan Besarannya dalam Islam
Harga Emas Makin Berkilau Usai Pemangkasan Suku Bunga The Fed
Sempat Tertinggal dari RB Leipzig, Atletico Madrid Menang Dramatis di Masa Tambahan Waktu
Kreaor Konten Zaman Now Wajib Tahu, Ini Rahasia untuk Mengelola Video dengan Efisien
Cuaca Indonesia Hari Ini Jumat 20 September 2024: Mayoritas Wilayah Berawan Tebal Pada Siang Hari
Orang Bau Ketek Memangnya Tidak Boleh Naik Pesawat Komersial?
Rahasia Membersihkan Ayam Tanpa Jeruk Nipis, Trik Ampuh Menghilangkan Bau Amis
Sumpah Pemimpin Hizbullah Hassan Nasrallah terhadap Israel Pasca Ledakan Pager dan Walkie Talkie
Loly, Anak Nikita Mirzani Akan Divisum untuk Mencari Bukti Dugaan Pencabulan
IHSG Berpeluang Melejit, Cek Rekomendasi Saham Hari Ini 20 September 2024